Brilio.net - Biar beneran yakin kebutuhan cantik tetap terpenuhi saat pergi jalan-jalan atau liburan, banyak wanita mengisi setengah koper atau bahkan seluruh koper dengan alat-alat kecantikan. Padahal belum tentu produk kecantikan yang dibawa bakal terpakai atau berguna nantinya. Produk seperti sunscreen atau serum benar-benar harus dipikirkan lagi, bakalan butuh digunakan atau nggak. Rempong ya? Namanya juga cewek. Ups!
Nah, berikut ada hal-hal yang perlu kamu perhatikan dan cara untuk menghemat ruang dalam koper tanpa mengurangi jumlah kosmetik berkualitas, seperti dilansir brilio.net dari Genius Beauty. Let's see what we can do!
1. Perjalanan bukan waktu yang tepat untuk bereksperimen dengan kecantikan
Menghargai liburan impian dan merencanakan liburan yang telah lama ditunggu-tunggu, kita sering berpikir bahwa kita dapat menemukan lebih banyak waktu untuk diri sendiri dan orang yang kita cintai. Oleh karena itu, kecuali produk perawatan dasar dan tabir surya, beberapa orang memilih untuk tidak membawa kosmetik yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya, masker rambut yang membutuhkan waktu lebih banyak dari biasanya.
Perlu untuk diingat bahwa liburan adalah bukan waktu untuk eksperimen kecantikan. Alasan pertama karena kurangnya ruang ekstra dalam koper. Kedua, karena suasana liburan santai. Sedangkan alasan ketiga adalah kemungkinan alergi terhadap produk baru. Selama liburan orang sering merasa malas untuk melakukan hal-hal yang paling dasar, apalagi buat masker rambut dan masker wajah.
2. Hair mask selama liburan? Lupakan!
Kamu mungkin telah memperhatikan kalau nggak ada waktu dan suasana hati yang mendukung untuk melakukan perawatan tambahan selama liburan. Apalagi kalau kamu berada di negara asing, kerinduan kamu lebih tertuju pada tempat-tempat baru, menikmati matahari tenggelam atau berburu kuliner. Jadi, sangat diragukan kalau kamu harus menggunakan waktu untuk masker rambut, bahkan jika kamu biasanya melakukannya dua kali seminggu.
Tentu saja, masalah ini kembali ke pilihan individu. Tapi nggak ada salahnya kamu merenungkan waktu luang yang kamu gunakan untuk liburan sayang kalau cuma dipakai buat perawatan. Apalagi kalau kamu masih bisa melakukannya nanti di rumah kan?
3. Mempersiapkan tas kecantikan untuk berlibur
Kebutuhan untuk mempersiapkan produk kosmetik saat ini telah didukung oleh produsen kosmetik. Bukan hal yang baru lagi, kamu bakal menemukan tas kecantikan yang memiliki seperangkat botol plastik. Meski tidak semua produk dan merek menyediakan kemasan botol plastik, tapi hampir sebagian produk perawatan kecantikan akan sangat mudah kamu temukan di toko kosmetik favoritmu.
Kalaupun kamu gagal menemukan produk kosmetik dalam bentuk botol plastik, ada pilihan sederhana nih. Kamu bisa membeli set botol kosong khusus untuk bepergian. Selain menghemat ruang koper, set botol ini juga nyaman dan hanya dituangkan dalam jumlah yang kamu butuhkan. Seperti sampo, krim, lotion, gel dan sebagainya. Meski beberapa orang nggak menyukai cara ini tapi botol kecil seperti ini juga menyelamatkan waktu kamu saat liburan.
Selamat mencoba ladies. Semoga liburanmu menyenangkan!
HOT NEWS:
Cek STNK-mu, ada biaya SWDKLLJ, ini penjelasannya
Penampakan unik 14 benda yang dibelah menjadi dua
12 Foto perjalanan ke sekolah yang berbahaya dan memprihatinkan
10 Foto kocak ini diambil dengan angle yang pas, bikin ngakak!
15 Foto penyajian makanan yang unik, bikin sayang buat dimakan!
Sosok ibu RCTI Oke tahun 90-an kini jualan kue dan gorengan
Ada-ada saja, ini 15 foto kelakuan orang di ATM
12 Foto tato orang yang salah tulis, apes betul mereka ini!
15 Emoji yang sering salah digunakan saat chatting
15 Hal ini pasti pernah kamu rasakan ketika merantau ke ibu kota
19 Foto bayi hewan yang menggemaskan
11 Foto editan Agan Harahap ini dimuat di media asing top wired.com
15 Foto kombo, seni baru fotografi yang akan membuat kamu terbelalak!
Ini 12 meme Khong Guan yang pasti bikin kamu ngakak
Uji kecerdasanmu, bisa jawab di atas 7 berarti IQ tinggi
Ini dia penipuan paling epik pembeli online Indonesia, bikin ngakak
12 Pesan typo yang bikin orang salah paham
30 Nama Wi-Fi kocak yang bakal bikin kamu ngakak guling-guling!
17 Label baju kocak bin ngakak
15 Meme kocak THR yang bikin waktu nunggu THR nggak berasa (seri 1)
Meme kocak THR yang bikin waktu nunggu THR nggak berasa (seri 2)
24 Meme skripsi yang akan membuatmu meringis
20 Rasa rindu ini hanya dimengerti kamu yang pernah tinggal di Jogja
22 Gambar ini membuktikan kenapa fotografer adalah profesi yang keren!
Mbah Sholeh, meninggal 9 Kali, makamnya ada 9
Telan landak 12,7 kg, ular Piton mati perutnya ketancep banyak duri
Kalau kamu senyum-senyum lihat 25 Gambar ini, masa kecilmu bahagia!
10 Foto yang akan membuatmu merindukan sosok ayah
10 Coretan di uang kertas yang mungkin pernah kamu lakukan saat kecil
21 Stiker lucu di sepatbor motor, awas nabrak!