Brilio.net - Bus saat ini masih menjadi moda transportasi favorit masyarakat jika ingin bepergian. Armadanya yang banyak dan bisa naik kapan saja dan d imana saja membuatnya dicari banyak orang.
Namun kamu harus menyiapkan hati ekstra jika mau mencoba naik bis di Jawa, terutama trayek Jawa Tengah -Jawa Timur.
Di sana berjejer berbagai yang disebut-sebut sebagai raja jalanan. Laju jalannya yang cepat dan pintar meliuk-meliuk akan membuat hatimu berdebar terus. Meski begitu bus-bus ini akan membawamu ke tempat tujuan secara tepat waktu bahkan lebih cepat daripada transportasi lainnya.
Saking akrabnya dengan para penumpang, bus-bus ini kemudian banyak yang dijadikan meme. Penasaran, cek 13 meme bus di bawah ini yang dijamin akan membuatmu hatimu ketar-ketir sekaligus tertawa geli.
1. Sensasinya itu lho beda
2. Lebih menegangkan dari fast and furious
3. Siapkan hatimu
4. Mungkin bisa lebih cepat dari pesawat
5. Valentino Rossi gak mau kalah dari mereka
6. Sungguh ekstrim
7. Nukiknya tajem bos
8. Banyak berdoa pokoknya
9. Iya deh
10. Tuh dengerin
11. Sesama bus harus rukun ya..
12. Awwww
13. Sakit emang kalau di-PHP
Recommended By Editor
- 5 Resep camilan ala restoran, mudah, murah, dan rasanya juara
- 10 Tipe orang Indonesia yang datang ke resepsi pernikahan
- "Happiness Journey to be #GenHappineZ" persembahan kolaborasi Sasa dan Naturally Speaking by Erha
- 10 Meme lucu tulisan di kaos, kamu kesindir nggak?
- 12 Orang ini minta fotonya diedit jadi keren, hasilnya kebalikan
- 21 Meme JKT48 yang bikin cowok klepek-klepek
- 21 Meme tentang diet yang bikin kamu gagal kurus
- Jangan suka berkhayal, realita tak selalu sesuai harapan! Ini buktinya
- 9 Gambar konyol ini buktikan karma memang nyata!
- 20 Gambar yang akan membawa kenanganmu kembali ke era 2000-an
- 27 Meme lipstik 50K vs 500K ini dijamin bikin ngakak seharian
- Meme hari pertama masuk sekolah yang bikin kamu terkenang masa lalu
- 7 Orang ini salah pilih lawan, tragis tapi bisa bikin ketawa
- 10 Gambar lucu pertanyaan UN yang bikin ngakak
- Kamu yang suka bawa perasaan, simak baik-baik 13 meme ini biar slow