Brilio.net - Taman bunga Amarillys rusak setelah keberadaannya tersebar di media sosial. Taman milik Sukadi tersebut rusak terinjak-injak pengunjung yang datan membeludak. Meski Sukadi tak ingin menyalahkan pengunjung yang datang, netizen tetap saja geram dengan aksi tidak bertanggung jawab pengunjung, yang berfoto selfie di atas tanaman sehingga membuatnya rusak. Belum lagi banyak pengunjung yang secara terang-terangan mengaku tidak menyesali perbuatan tidak terpujinya.

Berikut brilio.net rangkum, Senin (31/11), dari berbagai media sosial, kumpulan foto-foto meme yang menyindir aksi pengunjung tidak bertanggung jawab di taman bunga Amarillys:


1. Jangan upload keindahan alam sembarangan. Karena HAMA paling berbahaya adalah manusia yang suka GAYA KEKINIAN.

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Hendro Suryanto

2. Bedanya di Indonesia dengan di Belanda

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Ida Rahmad

3. Harusnya begini saat hendak ambil foto di taman bunga

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Ervina

4. Kalau bunga yang merusak manusia, apa tidak ngeri?

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Aldo

5. Daripada merusak mending tanam sendiri saja. Siapa tahu nge-hits tahun depan

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Aldzuhri Arfaizar

6. Betapa kasihannya bunga-bunga yang rusak akibat selfie.

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys
foto: Dheny Pratama


7. Sudah salah malah bilang 'suka-suka gue'

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Fulan

8. Ya udah sampai ke planet pun jawabannya 'suka-suka gue'

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Boghiyo Olianto

9. Kena batunya kan? kena serang Klan lain

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys
foto: Boghiyo Olianto


10. Kamu masih mau sama cewek yang suka merusak keindahan demi foto selfie?

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys Foto: Muhammad Farhan Bahy Azmy

11. Untung dah

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Abdul Hakim

12. Manusia memang mirip Zombie

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Andro

13. Ternyata galak ya cewek ini

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys
foto: Aruan


14. Berani selfie di taman bunga ini?

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys
foto: Alfandi Dimas Ananta


15. Karena omongan pedasnya jadi kena batunya sendiri

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys
foto: Dwi Sasongko


16. Zombie kini doyan selfie

16 Meme kocak sindir para perusak keindahan taman bunga Amarillys foto: Nisty Rayafu