Brilio.net - Nama adalah sebuah doa terbaik dari orangtua, begitulah kata pepatah. Namun dalam kehidupan sehari-hari, kadang kala kamu pasti menjumpai orang dengan nama-nama yang terdengar aneh buat kamu. Nggak masalah sih karena beda suku apalagi beda bangsa kadang membuat nama orang-orang yang kita temui menjadi sangat aneh dan sulit diucapkan.
Nah buat kamu penggila sepak bola, banyak lho pemain-pemain ngetop yang namanya unik dan sulit diucapkan. Nggak percaya? coba lafalkan 15 nama-nama pemain bola yang brilio.net pilih, Jumat (9/10) ini.
1. Wojciech Szczesny
Kiper klub Inggris Arsenal yang sedang di pinjamkan ke AS Roma
2. Kevin Grobkreutz
Gelandang Borussia Dormund asal Jerman
3. Jakub Blaszczykowski
Gelandang Barussia Dortmund asal Polandia
4. ukasz Piszczek
Polandia sepertinya gudangnya pemain bola dengan nama yang sulit diucapkan
5. Nhlakanipho Ntuli
Striker FC Twente Klub Liga Belanda berusia 19 tahun
6. Sokratis Papastathopoulos
Lagi-lagi pemain Borussia Dortmund, kali ini bek asal Yunani
7. Lazaros Christodoulopoulos
Gelandang Sampdoria berusia 28 tahun asal Yunani
8. Sinthaweechai Hathairattanakool
Kiper Timnas Thailand yang juga pernah membela Klub Persib Bandung.
9. Mapou Yanga-Mbiwa
Bek Tim Nasional Prancis
10. Dany Achille Nounkeu Tchounkeu
Pemain Bursaspor Turki kelahiran Kamerun
11. Bastian Schweinsteiger
kapten Tim Nasional Jerman yang bermain untuk tim Inggris Manchester United
Bagimana, bisa bikin lidahmu kesleo kan?
Recommended By Editor
- Usianya baru 10 tahun, gadis mungil ini jadi crosser terbaik Indonesia
- 5 Atlet muda ganteng Indonesia, pas banget buat temen olahraga, aw!
- Paras cantik, tapi mereka bergelut di olahraga ekstrem, keren ya...
- Exa si cantik jelita, atlet olahraga ekstrem berprestasi internasional
- Dulu lemah & gampang mimisan, kini Bayu juara panjat dinding Asia
- Tukang las hingga tukang cuci, profesi mantan atlet nasional Indonesia