Brilio.net - Beberapa waktu lalu dunia sempat digegerkan dengan penemuan Badan Kesehatan Dunia (WHO) yang mengatakan daging olahan seperti sosis ternyata dapat menyebabkan kanker. Tak hanya itu saja, WHO bahkan menyebut daging olahan sama berbahanya dengan rokok. Waduh!

Makanan-makanan yang selama ini menjadi favorit orang-orang seperti daging hamburger, sosis ternyata dianggap berbahaya. Menurut para peneliti, mengonsumsi 50 gram daging olahan sehari dapat meningkatkan resiko kanker usus.

Tak hanya daging olahan saja yang menyebabkan kanker. WHO baru-baru ini merilis puluhan bahan makanan dan zat-zat berbahaya yang mampu menyebabkan kanker. Ini dia daftarnya seperti yang telah dilansir dari dailymail, Senin (2/11).

1. Rokok

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


2. Sinar lampu saat tidur

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


3. Produk aluminium

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


4. Arsenik dalam air minum

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


5. Karet

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


6. Bahan pembuat sepatu

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


7. Besi dan baja

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


8. Minuman berakohol

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


9. Pinang yang sering dikunyah dengan sirih

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker

10. Tanaman yang mengandung asam aristolochic (sering digunakan dalam obat herbal China)

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


11. Asbes

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


12. Senyawa arsenik

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker


13. Sinar radiasi ultraviolet

Hal-hal yang lekat dengan keseharian kamu ini ternyata pemicu kanker