Brilio.net - Sepak bola memang permainan yang penuh emosi dan drama. Tidak hanya yang bermain di lapangan namun juga merembet ke suporter yang mendukung tim kesayangannya.
Jumat (4/9) lalu, suporter tim nasional Malaysia harus menerima kenyataan pahit, Tim Harimau Malaya kalah telak 0-10 dari Uni Emirat Arab dalam Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Asia. Kekalahan itu merupakan kekalahan terbesar tim Malaysia sejak 1967.
Mendapati hasil buruk dan penurunan prestasi timnas sepak bolanya, netizen di sana menyerukan agar FIFA, selaku otoritas tertinggi di sepak bola membekukan Football Association of Malaysia (PSSI-nya Malaysia).
Beberapa dari mereka bahkan meminta Malaysia perlu mencontoh Indonesia yang melakukan reformasi dan perbaikan setelah dibekukan FIFA. Seperti yang ditulis di Twitter di bawah ini:
Recommended By Editor
- Ini bukti Cristiano Ronaldo memang baik hatinya!
- Patung legenda sepak bola Inggris ini seperti sedang ber-gangnam style
- Mereka supoter bola paling fanatik di Indonesia, kamu termasuk mana?
- Duka sepakbola, pelatih Suharno meninggal usai pimpin latihan Arema
- Miris! Buntut vakum PSSI, kiper Persija ini jadi tukang odong-odong
- Rumput sintetis bikin atlet sepak bola lebih rentan cedera
- Begini kondisi sekarang gedung tempat berdirinya PSSI