Brilio.net - "Bersama rakyat TNI kuat, hebat, profesional, siap mewujudkan Indonesia yang berdaulat, mandiri dan berkepribadian", begitulah tema yang diambil Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam menyambut HUT ke-70 Kemerdekaan RI. Awalnya TNI lahir sebagai bentuk perjuangan bangsa Indonesia mempertahankan kemerdekaan dari ancaman Belanda yang berambisi untuk menjajah Indonesia kembali melalui kekerasan senjata.
TNI merupakan perkembangan organisasi yang berawal dari Badan Keamanan Rakyat (BKR) yang selanjutnya pada tanggal 5 Oktober 1945 menjadi Tentara Keamanan Rakyat (TKR), dan untuk memperbaiki susunan yang sesuai dengan dasar militer international, diubah menjadi Tentara Republik Indonesia (TRI). Dalam perkembangan selanjutnya pada tanggal 3 Juni 1947 presiden mengesahkan dengan resmi berdirinya TNI.
TNI memang sering menunjukkan prestasi yang luar biasa dikancah internasional, wajar jika kemampuan mereka sering dibanggakan oleh masyarakat tanah air. Kendati demikian, para anggota TNI dengan rendah hati merasa bukanlah orang yang hebat, melainkan orang yang terlatih. Berikut beberapa potret latihan TNI yang menempa mereka menjadi pasukan yang membanggakan, Kamis (17/9).
1. Membawa dan merakit peralatan tempur yang berat dan canggih ke tengah hutan
2. Dekat dengan peralatan yang membahayakan nyawa mereka sendiri
3. Meski digembleng dengan latihan fisik yang keras, mereka didik untuk tidak meninggalkan nilai spiritualitasnya
4. Sadar pengabdiannya kepada negara mempertaruhkan nyawa, restu orang tua adalah segalanya
5. Dilatih memiliki jiwa korsa yang tinggi
6. Jago bela diri tangan kosong
7. Push up tobat adalah makanan sehari-hari
8. Keterlambatan diganjar hukuman
9. Menyelam dengan senjata lengkap dan tak jarang diceburkan dalam laut dalam keadaan terikat
10. Berlatih di medan penuh ranjau dan bom
11. Merangkak di antara hujan peluru, tak jarang ada yang gugur saat pelatihan
12. Menyisakan makanan adalah kesalahan besar apalagi memuntahkannya
13. Diceburkan dalam kolam penuh binatang berbisa dan mematikan
14. Meski membahayakan, banyak juga pasukan TNI dari kalangan perempuan
Recommended By Editor
- Torpedo kapal selam ini bukti RI-Rusia pernah bersatu di medan laga
- Nggak cuma di Harry Potter, jubah transparan ternyata benar-benar ada!
- Kamu harus bangga! TNI peringkat ke-12 kekuatan militer dunia
- Beda antara sniper dengan penembak jitu! Ini penjelasannya!
- Pink Force, tim terjun payung wanita TNI AU yang melegenda
- VIDEO: Aksi anggota TNI ini ditonton ribuan kali, emang dia ngapain?
- Serangan brutal Belanda jatuhkan pesawat misi kemanusiaan di Jogja
- Bermodal pesawat rongsok, TNI AU sanggup hancurkan 3 markas Belanda
- Serang Indonesia, pesawat jenis ini jatuh di Rawa Pening & tak diambil
- Kisah TNI AL di perbatasan, tak cuma siap perang tapi bantu nelayan
- 7 Daya tarik markas TNI di Lebanon, lokasi favorit selfie & belanja
- Kisah TNI, menjaga perdamaian Lebanon bersenjatakan atraksi sulap
- Ini makna beda miringnya pemasangan baret TNI, Polri, dan Pramuka
- On This Day: 1952, Lahirnya Komando Pasukan Khusus (Kopassus) TNI AD