Brilio.net - Tak dimungkiri China adalah raksasa di cabang olahraga bulu tangkis. Regenerasi di negeri Tirai Bambu itu luar biasa dibanding negara lainnya termasuk Indonesia. Tak heran, karena para orangtua mendidik anaknya dengan keras, seperti seorang ibu yang membentak anaknya yg berusia 6 tahun hanya karena badminton.
Dilansir brilio.net dari Shanghaiist, Senin (3/8), si anak yang menurut sang ibu terus melakukan kesalahan dalam latihan badminton sampai harus memohon maaf dengan cara bersujud 20 kali kepada sang ibu.
“Kamu selalu saja melakukan kesalahan ketika bermain (badminton)! Pulang sendiri jangan ikut saya!,” bentak sang ibu
Aksi itu direkam oleh seorang pelajar bernama Zheng di Taihing Sport Center, Tuen Mun, China dan diunggah di Youtube. Bisa ditebak, netizen pun marah dengan aksi si ibu. “Kenapa ada ibu di dunia ini yang mendidik anak kecilnya seolah-olah dia itu Lin Dan,” tulis salah seorang netizen.
Recommended By Editor
- VIDEO: Dua orang tanpa lengan saling berpelukan, bikin terenyuh!
- VIDEO: Pasien minta dicabut 3 gigi, dokter gigi malah mencabut 32 gigi
- Haruskah Indonesia lakukan ini agar Foo Fighters manggung di Jakarta?
- VIDEO: Pria ini angkat mobil yang menghalangi jalur sepeda, salut!
- VIDEO: Atraksi chef membuat Pizza yang bikin kamu melongo
- VIDEO: Penjelasan ilmiah mengapa kentut tanpa suara lebih bau
- VIDEO: Revolusi tren olahraga wanita dari masa ke masa
- VIDEO: Lihat lebih dekat bagaimana jarum bisa membentuk tato
- VIDEO: Duh, anak alay bonceng 4 dan nggak hapal Pancasila!
- VIDEO: Canggih banget! 'Iron Man' sungguh ada di Dubai, Jetman namanya
- VIDEO: Foto & aslinya beda, saat kencan pertama pasangan ini berantem!
- VIDEO: Ini cara pria tunanetra buktikan kasih sayang kepada anaknya
- VIDEO: Ayahku memang galak, tapi dia yang paling mengerti diriku
- Perilaku abnormal ini jangkiti generasi muda Jepang, jangan ketularan!