1. Home
  2. »
  3. Cewek
11 September 2018 13:21

7 Tren gaun pengantin bersaku, bisa jadi inspirasi untuk pernikahanmu

Lumayan, buat simpan HP di saku. Kurnia Putri Utomo

Brilio.net - Setiap wanita ingin terlihat cantik di hari pernikahannya. Mereka menyiapkan gaya makeup yang paling cocok untuk dirinya. Gaun pengantin pun dipilih yang paling indah.

Di balik penampilan cantik, tentu ada sedikit keribetan. Misalnya, ketika mengenakan gaun pengantin harus bertingkah kalem agar penampilan tetap cantik. Saat memakai gaun pengantin, banyak yang mengeluh karena tidak bisa membawa banyak benda privasi karena gaun tidak bersaku. Pasti ribet jika harus memegang smartphone sembari menyalami tamu undangan.

BACA JUGA :
11 Seleb ini menikah dalam balutan busana adat Sunda, cantiknya pol


Nah jangan khawatir, sekarang sedang tren gaun pengantin bersaku. Kamu masih bisa tampil rapi dan tetap membawa smartphone, tisu, dan benda lainnya di saku gaun. Jadi saat resepsi berlangsung, kamu tetap bisa update di media sosial, deh.

Apakah saku membuat gaun terlihat aneh? Tidak juga. Beberapa pengantin telah membuktikan kenyamanan memakai gaun pengantin bersaku. Yuk, simak contoh gaun pengantin bersaku dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Selasa (11/9).

1. Asyik deh punya gaun pengantin bersaku.

BACA JUGA :
Ini tips kenakan gaun nikah ala Meghan Markle dengan harga terjangkau

foto: Twitter/@EstherKeziaT

2. Sakunya tidak kelihatan, tidak mengurangi keindahan gaun.

foto: Twitter/@MonFineis

3. Wah, gaun pengantin dan brides maid kompak pakai saku.

foto: Twitter/@DanaLeaAllen

4. Kalau grogi pas hari pernikahan bisa sembunyikan tangan di balik saku.

foto: Twitter/@KateFreelance

5. Sakunya bisa untuk menaruh tisu atau smartphone.

foto: Twitter/@_JenniferLowe

6. Gaun pengantin bersaku ternyata tetap indah.

foto: Instagram/@suzanneneville

7. Bagaimana, ingin membuat gaun pengantin bersaku?

foto: Twitter/@enchantmentbridal

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags