Brilio.net - Boho style alias bohemian style tentu sudah nggak asing lagi bagi kamu fashionista. Istilah bohemian sendiri muncul di era pertengahan abad ke-19 di Eropa. Istilah boho saat itu digunakan untuk menggambarkan 'penampilan' suatu kelompok yang menyukai seni. Style boho juga banyak dianut oleh selebriti kondang seperti Mary-Kate Olsen hingga Pevita Pearce.
Maxi dress, turban dan sandal gladiator merupakan fashion item yang wajib dimiliki kamu yang ingin tampil ala boho. Tapi gimana gaya rambut yang cocok dengan style ini? Berikut brilio.net merangkumnya dari berbagai sumber, 12 hairstyle sederhana buat kamu yang ingin tampil ala boho, Selasa (11/10):
BACA JUGA :
7 Gaya rambut man bun ini dijamin bisa bikin cewek meleleh
1. Messy top bun ini juga bikinnya mudah lho.
foto: Pinterest
BACA JUGA :
12 Gaya rambut ikonik di film Hollywood dari masa ke masa, cool bro
2. Nggak perlu diapa-apin lho, malah sedikit acak-acakan lebih keren.
foto: Pinterest
3. Dikuncir dengan teknik 'wrapped' ini juga simpel.
foto: Pinterest
4. Double bun atau ditata dengan style dua gelungan di atas kepala, unik banget.
foto: Pinterest
5. Low bun, anggun dan simpel.
foto: Pinterest
6. Nah, kalau ini kepangan ala Belanda.
foto: Pinterest
7. Messy bun, nggak perlu disisir lah ya. Hehe.
foto: Pinterest
8. Bisa nggak bikin yang kayak gini?
foto: Pinterest
9. Modern fishtail, cocok buat kamu yang rambutnya tebal.
foto: Pinterest
10. Fishtail samping, kece kan?
foto: Pinterest
11. Ikat saja rambut kamu seperti biasa, dan sisakan sedikit poni di depan.
foto: Pinterest
12. Teknik kepang kecil-kecil alias crownrows.
foto: favehairstyles