Setiap tato punya arti tersendiri. Biasanya orang-orang yang mentato permanen di bagian tubuhnya memiliki sesuatu yang sepesial dibalik tato tersebut. Contoh mereka menato wajah perempuan sebagai wujud rasa cintanya kepada kekasih dan istrinya. Tato artis, atlet, atau seseorang pada tubuh sebagai inspirasi terbesar dalam hidup mereka, atau bisa saja tato berupa gambar aneh yang mengingatkan mereka pada peristiwa yang sangat berati dalam hidup mereka.
Seperti yang diperlihatkan orang-orang di bawah ini, sebagai wujud rasa cinta kepada keluarganya, mereka mentato wajah anggota keluarganya. Bukan sebagai pengingat, tetapi itu berati keluarga tidak akan lepas dari diri mereka, keluarga adalah segalanya.
1. Pelukan hangat sang ibu untuk anaknya.
2. "I love you son..."
3. Kenangan kakak beradik yang indah.
4. Hari yang sangat istimewa dalam hidup yang diabadikan dalam tato.
5. Tato yang penuh dengan kenangan.
6. Aku dan ibuku.
7. Kakak dengan adiknya sedang bermain ayunan.
8. Waktu itu kita masih sangat kecil.
9. Meskipun sederhana, tato ini menjadi bukti bawah ini adalah momen paling bahagia dalam hidupnya.
10. Sedang bersantai pada saat itu.
11. Happiness.
12. Anak ini mentato foto lama dengan ayahnya.
13. Masa-masa indah pada saat itu.
14. Aku dan kakak.
15. "Hari ini aku mencintaimu".
Bagaimana pendapat kamu?