Di dunia ini selalu terdapat berbagai keindahan yang tidak terhitung jumlahnya. Namun, sering kali keindahan tersebut hanya bersifat sementara saja dengan kejadian yang tidak menentu.
Oleh karena itu lahirlah sebuah penemuan yang bernama foto. Foto dapat menciptakan sebuah memori tentang sebuah keindahan yang dapat dilihat secara terus-menerus tanpa harus menunggu waktu tertentu.
Dalam paraktiknya, untuk menciptakan sebuah foto yang luar biasa perlu dilakukan proses pengeditan secara maksimal (biasanya menggunakan aplikasi tertentu seperti Photoshop). Namun ternyata, ada lho foto yang diambil secara natural tetapi mampu menciptakan suatu gambar yang luar biasa seolah-olah gambar tersebut sedang menjelaskan sesuatu kepada kita. Seperti apa sajakah foto-foto tersebut?
Seperti yang dilansir daribrightside.me, inilah deretan foto-foto terbaik di dunia tanpa proses editan sama sekali.
1. Kota San Fransisco, Amerika Serikat yang diselimuti oleh awan tebal bak kota hantu.
Foto: brightside.me/Peter Majkut
2. Sebuah bidang tanah yang menggambarkan dua musim yang berbeda, yaitu musim gugur dan musim dingin.
Foto: brightside.me
3. Pemandangan pantai? Bukan. Ini adalah wajah riasan seseorang yang menggambarkan pemandangan pantai.
Foto: brightside.me/Svenia Jodicke
4. Kawanan anjing yang melintasi danau es di Greenland.
Foto: brightside.me/Joe Capra
5. Body mobil yang terbuat dari es. Bisa pas seperti itu ya.
Foto: brightside.me
6. Sebuah patung dasar laut yang telah ditumbuhi karang di Samudra Atlantik.
Foto: brightside.me/Lawrence Cruciana
7. Perayaan festival lampion di Chiang Mai, Thailand.
Foto: brightside.me/Sherry Zhao
8. Sebuah kereta yang melintasi padang rumput bersalju di Kazakhstan.
Foto: brightside.me/Slava Stepanov
9. Penampakan dari dekat buah ceri yang dimasukkan ke dalam air.
Foto: brightside.me/Laurens Kaldeway
10. Petani dengan traktornya melintasi perkebunan di California, Amerika Serikat.
Foto: brightside.me/Robert Holmes
11. Burung hantu yang menirukan scene pada film terkenal, My Neighbor Totoro.
Foto: brightside.me/Tanja Brandt
12. Bulan yang bersinar di Kota Madrid, Spanyol.
Foto: brightside.me/Yil Dori
13. Inilah penampakan Menara Eiffel dari bawah.
Foto: brightside.me/Syike Scholz
14. Sebuah gambaran perbedaan cuaca.
Foto: brightside.me
15. Foto udara membekunya Sungai Athabaska di Kanada.
Foto: brightside.me/Harry Litchman
16. Bayangan naga dari sebuah daun kering.
Foto: brightside.me
17. Dua ekor tupai yang sedang asyik bermain.
Foto: brightside.me/Vadim Trunov
18. Kawanan domba yang berjalan di tengah salju bak kereta ekspress.
Foto: brightside.me
19. Pemandangan lokasi lomba bungee jumping di Norwegia.
Foto: brightside.me/Ratmir Nagimyanov
20. Sebuah mercusuar di tengah-tengah bukit Kepulauan Faroe.
Foto: brightside.me/National Geographic
21. Pemandangan New York Times, Amerika Serikat jika dilihat dari bawah.
Foto: brightside.me/Andrew Thomas
22. Pemandangan di pegunungan Tianzi, China.
Foto: brightside.me/Richard Janecki
23. Sebuah pesawat jet yang membelah udara.
Foto: brightside.me/Darek Siusta
24. Pemandangan matahari terbit di Kingdom of Bagan, Myanmar.
Foto: brightside.me/National Geographic
25. Formasi es yang menutupi gunung di Slovenia.
Foto: brightside.me/Weather-Photos
Nah, itulah tadi 25 foto natural tanpa proses editing sama sekali. Gambar-gambar tersebut telah menunjukkan kepada kita walaupun tidak menggunakan aplikasi editor foto, namun hasil foto yang dihasilkan sangat luar biasa dan mampu bersaing dengan foto-foto hasil editan.