1. Home
  2. ยป
  3. Creator
22 April 2018 12:09

4 Panca indra yang mungkin kalian tidak tahu

Bukan berbau mistis ya.... Asrizal

"Manusia memiliki 5 panca indra" mungkin kamu setuju dengan pernyataan ini. Tetapi tahukah kamu kalau indra manusia lebih dari 5?. Dikutip dari merdeka.com Jessica cerratini dari harvard medicine menjelaskan bahwa indra adalah sisrem tubuh yang terdiri dari sekelompok sel sensorik yang tidak hanya merespon fenomena fisik tertentu, namun sel sensorik ini juga sesuai dengan bagian tertentu di otak.
Hal ini memberikan gambaran bahwa panca indra manusia sangat banyak dan spesifik jika melihat dari penjelasan tadi.
Agar kamu tak penasaran 4 panca indra yang kamu belum tahu.


Equilibrioception

Equlibrioception merupakan panca indra manusia yang berfungsi untuk menjaga keseimbangan. Letak panca indra ini terletak pada sistem vestibular yang ada dalam telinga.

Nociception

Indra selanjutnya ialah nociception. Indra ini merupakan sensor saraf yang berguna untuk merasakan sakit. Indra nociception berhubungan secara integral dengan thermoception, dan propriception.

Proprioception

Propriception merupakan panca indra yang memiliki Fungsi memberikan informasi letak tubuh kita secara tepat. Kamu tidak percaya?, anda Bisa mencoba indra propriception ini, langkah pertama pejamkan mata kamu kemudian sentuhlah hidung atau mata kamu dengan jari. Walaupun matamu tertutup, kamu bisa menunjuk hidung atau matamu tanpa salah atau terpeleset menunjukkannya.

Thermoception

Indara meruupakan reseptor yang terletak di kulit. Walupun kulit memiliki fungsi untuk merasakan suhu tetapi indra thermoception berfungsi sebagai mengukur tingkatan suhu dengan memberikan rangsangan ke kekulit. Walaupun bisa mengukur suhu, manusia tidak bisa menyatakan suhu dengan angka secara atau kuantitatif .

(brl/tis)

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags