Kalau kamu melihat foto seorang wanita di instagram, pasti mereka terlihat cantik banget dengan berbagai kesempurnaannya. Ketika melihat foto itu, kamu pasti ingin menjadi seperti dia atau mengikutinya.
Teknologi informasi terkadang membuat kita berhubungan dengan orang lain. terkadang juga membuat kita merasa terkecoh. Apa yang dilakukan wanita tersebut dengan segala foto kecantikan dan kemewahan hidupnya belum tentu benar atau nyata. Jadi kamu tidak bisa percaya begitu saja. Terobosan teknologi terbaru Jepang membuat seorang gadis virtual benama Imma. Imma adalah model instagram, walaupun is tak pernah berjalan dia atas catwalk. Yuk lihat pesona kecantikan Imma.
1. Imma adalah influencer yang dihasilkan komputer. Ia dibuat oleh perusahaan ModelingCafe Inc. yang berbasis di Tokyodan berspesialisasi dalam pemodelan CG.
2. Seniman telah membuat Imma hingga ke detail terkecil, dari ekspresi wajah hingga rambut dan rias wajah dengan gaya khas.
3. Tujuan utama perusahaan adalah untuk menggabungkan konstruksi CG ini dengan program AI yang mampu merealisasikan animasi.
4. Imma pernah tampil di sampul majalah CG World.
5. Proporsi sempurna, kulit tanpa cacat, rambut pink pastel, gaya kawaii unik adalah hal yang diperlukan untuk menarik perhatian, mendapatkan pengikut, dan tentu saja, mendapatkan banyak penawaran merek.
6. Seseorang yang tanpa sadar menemukan foto-foto Imma berfoto selfie, berpose di depan mobil, mencoba pakaian, berkeliaran di jalan-jalan Tokyo atau pada malam di restoran mungkin bahkan tidak berpikir dua kali karena model virtual ini telah diciptakan sangat alami seperti nyata.
7. Tuh, imut banget kan.
8. Posenya aja sudah seperti model senior.
9. Cantiknya sempurna.
10. Terkadang Imma terlihat malu-malu.
11. Cantik sempurna tanpa cacat.
12. Imma juga bisa berbagai ekspresi.
13. Dia sudah memiliki akun Twitter dan instagram juga loh.
14. Imma emang dibuat khusus seperti model instagram.
15. Pesonanya membuatnya memiliki followers yang banyak di instagram.
16. Tetapi kamu jangan berharap kalau Imma itu manusia ya.
17. Karena Imma adalah seorang gadis virtual.
18. Bak model sungguhan banget ya dia.
19. Imma selalu terlihat cantik dikenakan baju apapun.
20. Maka dari itu Imma sering menjadi model untuk merek pakaian.