Seorang seniman bebas untuk mengekspresikan hal-hal yang dia inginkan melalui karya. Karya yang dimaksud berupa karya seni pahat, seni patung, hingga seni lukis. Setiap seniman juga memiliki ciri khas tersendiri dalam membuat sebuah karya seni. Salah satu seniman yang memiliki keunikan ialah Nicolle Vanessa.
Nicolle Vanessa memiliki teknik lukis yang luar biasa. Dia mencoba memadukan seni cat tubuh dengan seni lukis pemandangan yang menarik. Kamuflase yang dibuat dalam seni lukis tubuh tersebut membuat mata kita akan kesulitan menangkap objek tubuh.
Nah, berikut hasil karyaNicolle Vanessa yang dilansir dari Dailystar, Senin (10/9).
1. Gini nih trik tepat bersembunyi di balik rak buku.
2. Di dalam bunga ada wajah seseorang!
3. Hayo, jangan sampai salah fokus!
4. Menyatu denganalam.
5. Keren! Di pantai pun tidak masalah.
6. Views yang bagus, ya!
7. Kesegaran berteduh di bawah pohon kelapa.