Kata siapa jadi guru itu gampang? Salah satu profesi yang paling sulit adalah menjadi seorang guru. Guru itu harus memutar otak bagaimana anak muridnya mengerti apa yang ia ajarkan. Jadi butuh kreativitas tingkat dewa agar membuat murid ga bosan dan mengerti tentang materi yang diajarkan. Tapi sangkin kreatifnya, kita ga menyangka seorang guru bisa juga bersikap konyol abis. Kuy caps lihat guru-guru kreatif ini.
1. Seorang Dosen di Universitas Bangkok menciptakan helm ini agar mahasiswanya ga pada nyotek pada saat UTS
2. Guru asal Jepang berubah jadi Totoro ketika Halloween, lucu
3. Cara lain seorang guru yang rela berbaring di papan yang diberi paku untuk praktek sainsnya, salut
4. Dari pada bahaya ngambil bola yang nyakut di atas, guru olahraga ini punya cara lain
5. Guru juga punya kesukaan juga loh, seperti penggemar LOTR ini
6. Cara lain guru mengungkapkan rasa sayangnya di Hari Valentine dengan menempelkan bentuk love yang telah diberi nama dan setiap murid harus menemukan namanya sendiri
7. Cara lain guru untuk menarik perhatian muridnya, sepeti yang dilakukan guru bahasa Inggris ini
8. Emang susah banget ngapalain tabel periodik pada pelajaran kimia, tapi guru ini punya cara lain dengan kode QR
9. Ada irama ketukan tertentu untuk memanggil para guru musik ini
10. Guru seni ini mengubah pintu kealsnya menjadi keren banget, membuat murid pengen masuk terus ke dalam kelasnya
11. Boleh aja sih bawa ponsel ke sekolah, tapi harus dengan syarat seperti ini. Guru bahasa Spanyol membuat siswanya menaruh ponsel sebelum pelajaran dimulai
12. Dari pada susah membuat denah siswa baru lagi mending digambar aja, kreatif ya
13. Guru seni dan kerajianan ini meMbuat kuburan teradap alat-alat yang disalahgunakan
14. Guru kreatif ini menghabiskan 70 jam untuk mendekor kelasnya menjadi ruangan bertema Harry Potter. Kalau gini mah libur juga pengen sekolah
15. Guru kreatif ini menggambar di papan tulis dengan untuk membuat muridnya selalu bahagia, kalau ga bisa-bisa dimakan oleh beruang ini
16. seorang guru menggambar wajahnya sendiri, supaya muridnya ga pada bolos saat simulasi kebakaran
17. kalau yang ini kolaborasi antara guru (tinta merah) dan murid (pensil) yang suka gambar, keren jadi seperti komik
18. supaya ga hilang seorang guru menempelkan kalkulatornya dengan batu bata, berat berat berat
bagaimana unik-unik bukan? Keren ya usaha para guru ini untuk mencerdaskan murid-muridnya. Wajib juga ditiru oleh guru-guru di Indonesia. Selamat hari guru...