1. Home
  2. »
  3. Duh!
14 Februari 2018 09:04

10 Foto editan photoshop ini bukannya keren tapi malah serem

Perhatikan baik-baik ya guys. Eko Wahyu Putradinata

Brilio.net - Untuk mengubah dan mempercantik foto, banyak usaha yang bisa dilakukan seseorang agar foto tersebut sesuai dengan apa yang ia inginkan. Terkadang tidak semua foto berhasil diubah dengan sempurna.

Bermacam software dan aplikasi mengedit foto yang banyak ditemukan. Salah satunya adalah Adobe Photoshop, tentunya kamu sudah sangat familiar dengan software satu ini yang bisa mempercantik juga menghilangkan kecacatan dalam foto.

BACA JUGA :
10 Editan foto Mimi Peri dipelukan Sehun EXO, bikin K-Popers histeris


Pernahkah kamu berpikir jika editan dengan photoshop ternyata tidak selamanya berhasil? Ada juga yang gagal dan berakhir dengan menyeramkan.

Dikutip Brilio melalui Brightside, Selasa (13/2) beberapa foto yang gagal ini justru membuat kamu berpikira bagaimana orang yang mengeditnya tidak begitu jeli. Simak foto selengkapnya sebagai berikut.

1. Perhatikan kaki pasangan ini yang justru menghilang. Mereka manusia atau bukan, ya?

BACA JUGA :
10 Foto editan poster Danur 2 ini iseng banget, ada mimi peri lho

2. Wajah gadis kecil ini tidak seajajr. Yang satu menghadap belakang, tetapi kenapa bayangannya bisa tersenyum, ya?

3. Leher yang terlalu menopang ke belakang, seperti mau patah, ya?

4. Kaki yang tidak sesuai ketika badan kamu dibalikkan.

5. Kamu lihat, apakah ada badan kuda di belakangnya?

6. Tangan perenang yang terlalu panjang, masuk akal nggak sih?

7. Terlihat cacat tangan wanita ini yang tiba-tiba mengecil.

8. Dan kaki model produk kecantikan ini yang kayaknya kelewat panjang ya.

9. Dan model-model ini juga yang badannya besar tapi kakinya kecil.

10. Wah fail juga nih ada orang telanjang di belakang.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags