Brilio.net - Menjadi pengiring pengantin atau istilah kerennya dikenal dengan bridesmaids emang lagi ngetren banget akhir-akhir ini. Tak hanya perasaan bahagia karena menemani sahabat di hari pernikahan, tapi juga bingung kalau dikasih kain seragam bridesmaids. Harus dijahit sendiri dengan model yang ditentukan atau bebas sesuai keinginan. Ya nggak?
Nah, dalam hal ini yang sering pakai seragam pengantin itu cewek. Meski menurut tradisi zaman Romawi Kuno warna seragam pengiring pengantin pada waktu itu sama dengan si pengantin.
Tren sekarang berkembang dan menunjukkan seragam pengiring pengantin berbeda dari pengantinnya. Baik dari segi model maupun warna. Namun sama antara pengiring satu dengan lainnya.
Oke, biar nggak makin bingung lagi ketika kamu dikasih kain seragam bridesmaids. Berikut brilio.net rangkum 20 model seragam pengantin yang bisa kamu mix and match sendiri sesuai warna favoritmu, Sabtu (10/9):
1. Mixed Mettalics.
BACA JUGA :
Transformasi bentuk bra sejak seratus tahun lalu, bikin melongo!
foto: Jose Villa Photography
2. Shades of Grey.
BACA JUGA :
10 Riasan aneh yang pernah muncul di peragaan busana dunia
foto: Alison Conklin Photography
3. Mixed Berries.
foto: The Great Romance
4. Rose, gold & glitter.
foto: Jordan Maunder Photography
5. Pops of Colour.
foto: Jason Mark Harris
6. Pretty Retro.
foto: Jenny Sun Photography
7. Navy Nauticals.
foto: Emily Wren Photography
8. Beige and Black.
foto: Landon Jacob Productions
9. Personalised Necklines.
foto: Carlie Statsky
10. Blush with Black.
foto: Jenny Haas Photography
11. Lilac Line-Up.
foto: Virgil Bunao
12. Tonal Spectrum.
foto: Eric Kelley
13. Vintage Chic.
foto: Soho Mode
14. All White.
foto: Steve Steinhardt
15. Individual Embroidery.
foto: Jamie Street, Rad + In Love Photography
16. Flowery Kutu Baru.
foto: instagram.com/siskaputri
17. Baby Blue.
foto: instagram.com/syahmiazmanphotography
18. Stunning Batik Combination.
foto: instagram.com/intanjuwitasarii
19. Violet.
foto: instagram.com/nathaniaas
20. Royal blue + Mustard? Beautiful.
foto: instagram.com/fauzanalwi