Brilio.net - Dulu korset digunakan sebagai dalaman sebelum memakai dress untuk membentuk pinggang agar terlihat lebih langsing. Tapi seiring dengan perkembangan dunia fashion, sekarang korset sudah menjadi aksesoris untuk pemanis penampilan luar dan digunakan sebagai belt.
Bahkan Corset Belt disebut sebagai aksesoris yang sering muncul di pagelaran fashion pada tahun 2016 ini. Pemakaian corset belt ini memfokuskan perhatian ke pinggang, dan memberi kesan sensual.
BACA JUGA :
14 Padu padan sweater dan rok ini bikin kamu terlihat lebih manis
Beberapa artis Hollywood seperti Kim Kardashian, Kylie Jenner, dan yang lainnya ternyata juga menyukai corset belt, lho. Itu sebabnya, corset belt menjadi aksesoris yang paling dicari dan ngetrend saat ini.
Penasaran seperti apa penggunaannya? Berikut brilio.net himpun dari berbagai sumber, Senin (14/11) padu padan corset belt yang layak kamu coba untuk Outfit of the Day (OOTD) kamu selanjutnya.
1. Padu padan kain sari dengan corset belt bikin harimu cantik dan sempurna.
BACA JUGA :
Makin elegan dan powerful dengan 19 pantsuits ala Hillary Clinton
2. Tampil seksi seperti Kyle Jenner, dengan memadukan kaus putih besar, corset belt dan sepatu boots.
3. Tampil on point dengan corset belt yang berwarna terang.
4. Pilih dress simpel, tapi padukan dengan aksesori yang unik.
5. Harajuku style. Patchwork Skirt dan Corset Belt.
6. Elegan dengan corset belt berwarna putih dan dress bercorak warna-warni.
7. Kreatif dengan corset belt dari denim.
8. Street style, kemeja denim ukuran besar, corset belt berwarna hitam dan sepatu boots.
9. Padu padan dress dengan korset berenda bikin terlihat anggun.
10. Simpel dan berkelas dengan black and white.
11. Seksi dan anggun dengan nuansa serba putih.
12. Tampil klasik dengan corset belt berwarna coklat.
13. Padu padan dress dengan potongan asimetris.