1. Home
  2. »
  3. Kepribadian
15 Maret 2022 16:41

Gimana sikap pasangan saat cemburu? Cek lewat golongan darahnya yuk

Dengan memahami bagaimana sikapnya, kamu bisa meminimalisir dampak yang akan terjadi. Rizka Mifta

Brilio.net - Cemburu jadi salah satu bumbu dalam hubungan asmara. Yap, nggak ada jaminan kalau hubunganmu dan pasangan akan semulus jalan tol. Kadang akan ada kerikil, batu, sampai tikungan yang bisa kamu hadapi. Meski begitu, halangan bukan lantas menjadi pemutus hubunganmu. Selagi dihadapi bersama dengan kepala dingin, tentu semua masalah bisa teratasi.

Termasuk juga untuk urusan cemburu yang hadir di perasaanmu maupun pasangan. Nah selain menghindari penyebab cemburu, kamu juga bisa menyelamatkan hubungan dengan mengantisipasi tanda-tandanya. Karena setiap orang memiliki sikap yang berbeda saat cemburu lho. Dengan memahami bagaimana sikapnya, kamu bisa meminimalisir dampak yang akan terjadi. Nah biar lebih jelasnya, simak tes berikut ini yuk!

BACA JUGA :
Siapa yang pertama celaka di gambar ini? Jawabanmu buka kepribadianmu


BACA JUGA :
Dari tes visual ini kamu bisa tahu sisi kepribadianmu yang terdalam

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags