1. Home
  2. »
  3. Kepribadian
10 April 2022 23:04

Siapa hobi bohong? Ketahui kejujuran teman berdasar golongan darah

Meski sekali waktu ada momen yang membuatmu berbohong, jangan sampai malah jadi kebiasaan lho, ya~ Rizka Mifta

Brilio.net - Seberapa sering sih kamu berbohong? Setiap hari, setiap bertemu seseorang, atau setiap ada di momen tertentu saja? Tentu berbohong jadi tindakan yang nggak dibenarkan. Selain bisa melukai orang lain, bohong juga bisa membebani hatimu. Sehingga, sebisa mungkin jangan sampai kamu berbohong, apalagi kebiasaan dalam melakukannya.

Tapi nggak bisa dipungkiri, mungkin ada suatu kejadian yang membuat seseorang berbohong. Meski begitu, setiap orang memiliki batasnya masing-masing. Kamu pun bisa mengenali bagaimana karakter seseorang saat berbohong. Salah satunya dengan mengamati berdasarkan golongan darah.

BACA JUGA :
Tes ilustrasi ini ungkap apakah kamu sedang tertekan atau hanya lelah


Yuk, coba ketahui juga bagaimana dari sisi golongan darah yang kamu miliki. Simak selengkapnya dalam ulasan berikut ini, yuk.

BACA JUGA :
Dari urutan lahir bisa ungkap bagaimana kamu hadapi patah hati

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags