1. Home
  2. »
  3. Kepribadian
4 Maret 2020 21:05

Suka manis, pedas, atau bahkan pahit? Cek karaktermu di kuis ini

Sodorin juga kuis ini ke gebetan, biar ketahuan karakternya gimana. Agustin Wahyuningsih
foto: pixabay.com/Goumbik

Brilio.net - Setiap orang memiliki preferensi tersendiri terhadap sesuatu, termasuk rasa makanan yang disukai. Kesukaan seseorang terhadap rasa makanan tertentu bisa saja mengungkap seperti apa karakter orang itu sebenarnya.

Keterkaitan rasa makanan dan karakter seseorang dibuktikan oleh ahli neurologi dari Amerika Serikat, Alan Hirsch. Dalam bukunya "What Flavor Is Your Personality", Alan Hirsch menjelaskan bahwa kepribadian bisa dilihat dari rasa makanan favorit.

BACA JUGA :
Mau nikmati liburan tanpa mengeluarkan biaya? Begini caranya!


Lewat kuis berikut, Brilio.net ngajakin kamu seru-seruan mengetahui karaktermu sebenarnya lewat rasa makanan favorit. Kira-kira seperti apa? Langsung cek di bawah ini, yuk!

BACA JUGA :
Destinasi liburanmu bisa dilihat dari kebiasaan makan, cek di sini!

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags