1. Home
  2. »
  3. Life
25 Agustus 2015 07:10

16 Kota mati ini benar-benar ada di dunia, Indonesia salah satunya!

Nggak cuma ada di dalam film-film fiksi Hollywood, lho, kota-kota mati tersebut ternyata benar-benar ada di dunia. Joshua Riwu Kaho
15. Centralia Pennsylvania

Daerah ini dulunya merupakan tambang batu bara bawah tanah. Karena beberapa hal, sejak tahun 1962, tempat ini kemudian terjadi kebakaran hebat, api yang terus membara di dalam tambang memunculkan berbagai bahaya yang mengancam sehingga akhirnya penduduk menerima tawaran pemerintah untuk keluar dari kota ini, kecuali sejumlah kecil penduduk dan sebuah gereja yang masih tetap melanjutkan pelayanannya.


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags