1. Home
  2. ยป
  3. Life
4 Februari 2016 02:10

30 Pengalaman yang harusnya sudah kamu jalani sebelum usia 30 tahun

Di atas usia 30, kamu mungkin tidak memiliki banyak waktu lagi selain fokus membangun rumah tangga. Muhammad Zufar

Brilio.net - Usia 30 tahun adalah usia normal bagi kaum pria dan wanita untuk fokus meniti rumah tangga. Di atas usia 30, kamu mungkin tidak memiliki banyak waktu lagi selain fokus membangun rumah tangga di ataranya mencari nafkah, mendidik anak, bermasyarakat bahkan menginventarisir kekayaan untuk anak cucu. Belum lagi masalah omelan istri dan rengekan anak.

Karenanya, sebelum nantinya kamu sibuk dengan urusan keluarga, alangkah asyiknya kamu lakukan 30 pengalaman ini. Nantinya pengalaman-pengalaman tersebut bisa jadi bekal kamu mendongeng kepada anak-cucu. Apa saja, ini dia yang brilio.net, Rabu (3/2) rangkum dari berbagai sumber.

1. Bersosial dengan banyak karakter manusia


Dengan begitu kamu bisa belajar bersikap dengan orang lain.

2. Pernah mencoba beberapa jenis pekerjaan

BACA JUGA :
6 Tanda kamu terlalu bergantung pada pacarmu



Setelah mencoba berbagai pekerjaan, kelak kamu bakal ketemu pekerjaan yang paling cucok.

3. Mencari tahu silsilah keluarga besar


Agar kamu bisa merangkul keluarga besarmu.

4. Menemukan konsepsi relijiusitas yang pribadi


Supaya kamu tahu kebijaksanaan hidup yang kelak kamu ajarkan ke anak-cucu.

5. Berlari marathon atau kegiatan olahraga berlari lain

BACA JUGA :
Bermain Facebook sepanjang hari bisa ganggu waktu tidurmu, duh!


Sebelum fisikmu menurun, cobalah.

6. Mengunjungi tempat-tempat eksotis


Alam itu indah, sayang kalau tidak dijamah.

7. Menonton festival musik


Sebelum kamu malu karena umur untuk nonton musik sambil begoyang.

8. Berenang di pantai


Coba rasakan betapa asyiknya menyelam sambil minur air garam, hehe.

9. Makan di restoran mahal


Untuk menambah pengalaman aja, dan meningkatkan taraf hidup.

10. Begadang bersama teman


Melihat bintang jatuh, sambil make a wish.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags