1. Home
  2. »
  3. Musik
9 Februari 2017 02:05

Kamu ngaku anak gaul 90-an? Coba tebak lirik ini di lagu apa

Lagu-lagu ini pernah merajai tangga lagu tahun 90-an. Karina Ayu Pradita

Brilio.net - Generasi 90-an bisa dibilang generasi yang tidak dibesarkan dengan gadget. Zaman dulu, mendengarkan musik juga tidak lewat YouTube seperti anak muda kekinian, tapi menggunakan kaset yang dipasang di tape recorder, atau dengan kaset yang dipasang di walkman.

Nah, kalau kamu ngalamin masa-masa nostalgia tersebut, tentunya tahu dong lagu-lagu apa yang hits pada waktu itu. Ingin mengetes pengetahuanmu tentang lagu-lagu yang dulu sempat merajai tangga lagu di tahun 90-an? Coba deh tebak lirik berikut ini ada di lagu apa?

BACA JUGA :
Ngaku suka baca? Coba tebak adegan film ini diangkat dari buku apa


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags