Brilio.net - Tinggal di daerah tropis seperti Asia Tenggara memang punya konsekuensi tersendiri, salah satunya terkena paparan sinar matahari yang terik. Tak hanya di Indonesia, negara tetangga seperti Vietnam juga mengalami musim kemarau yang berkepanjangan. Namun uniknya, wanita Vietnam ternyata sangat takut dengan yang namanya panas matahari.
Kebanyakan wanita di Vietnam mengenakan baju lengkap serta menutup wajah mereka saat berkendara meski kondisi cuaca sedang panas. Bagi mereka, kulit putih menjadi simbol status sosial yang tinggi, cantik, dan berkelas. Sebaliknya, orang yang berkulit gelap sering dianggap miskin dan bekerja di lapangan yang sering terkena matahari.
BACA JUGA :
15 Gaya selfie cewek antimainstream, kamu berani tiru?
Dilansir brilio.net dari izsmile, Sabtu (13/8), berikut foto-foto aksi wanita di Vietnam pakai pelindung seluruh badan saat berkendara di jalan. Dijamin bikin kamu geleng-geleng kepala.
1. Potret wanita Vietnam saat mengendarai motor.
BACA JUGA :
Maunya berkulit eksotis, 15 orang ini malah gagal abis!
2. Mengenakan pelindung hampir seluruh badan.
3. Lengkap dengan kacamata hitam.
4. Kulit putih menjadi simbol kecantikan.
5. Terlindungi dari sengatan panas matahari.
6. Sangat berbeda jauh dengan pengendara pria.
7. Semua anggota badan tertutupi.
8. Pemandangan ini lazim dijumpai di jalanan di Vietnam.
9. Takut panas..
10. Proteksi penuh.
KLIK NEXT karena masih ada 10 foto unik lainnya...