1. Home
  2. »
  3. News
28 September 2015 08:20

6 Foto yang sempat menjadi viral padahal hoax

Sempat menjadi viral di kalangan media sosial, ternyata hoax. Erina Wardoyo

Brilio.net - Di era zaman sekarang segala sesuatu bisa menyebar dengan cepat akibat adanya media sosial. Namun sebagai pengguna media sosial kita harus lebih cerdas memilah-milah apakah berita atau foto tersebut benar adanya atau hanya hoax belaka untuk mencari sensasi.

Nah beberapa foto di bawah ini sempat menjadi viral di kalangan media sosial. Namun setelah ditelusuri lebih dalam ternyata merupakan hoax atau manipulasi editan foto saja. Simak foto-fotonya di bawah ini seperti yang sudah dilansir brilio.net dari storyeo, Senin (28/9):

1. Foto ini menjadi viral karena terlihat orang mengagumi tembok putih saja

BACA JUGA :
10 Bukti kedermawanan Mark Zuckerberg yang patut diacungi jempol



Padahal aslinya merupakan pameran lukisan di New York


2. Foto di bawah ini sempat membuat geger dunia maya karena ada sapi sebesar itu sedang bertengger di atas mobil

BACA JUGA :
Mark Zuckerberg mendapat kejutan sederhana sambut buah hati


Padahal aslinya merupakan editan photoshop tingkat dewa


3. Awan yang tak biasa di sekeliling Patung Liberty juga sempat menjadi viral namun yang terjadi sebenarnya hanyalah penambahan efek saja pada foto.


4. Foto seorang tentara yang hampir diterkam ikan hiu juga pernah membuat geger dunia maya


Padahal aslinya merupakan editan, tidak benar ada ikan hiu yang akan menerkam tentara itu


5. Burung hantu warna-warni? Itu hoax, tidak benar-benar ada melainkan hanya photoshop saja


6. Foto kaki janin bayi yang menempel di kulit perut seorang wanita juga hoax. Kaki janin bayi tidak sepanjang itu dan juga perut memiliki lapisan kulit yang tebal sehingga tidak mungkin kaki janin terlihat.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags