1. Home
  2. »
  3. News
8 April 2015 22:08

Heboh benda misterius terbang di langit Kazakhstan, diduga UFO

Benda berbentuk lingkaran layaknya sebuah cincin besar. Beberapa orang menduganya UFO. Erina Wardoyo

Brilio.net - Sebuah desa di Kazakhstan tiba-tiba saja dikejutkan dengan adanya suatu benda misterius yang melayang di langit. Benda tersebut berbentuk lingkaran layaknya sebuah cincin besar. Beberapa orang menduganya UFO.

Dilansir dari Dailymail, sebuah video menunjukkan bahwa lingkaran besar tersebut berbentuk seperti tali berwarna merah yang melayang di langit selama kurang lebih lima belas menit. Benda tersebut kemudian menghilang secara misterius dengan tanda berasap layaknya habis dibakar.

Salah seorang profesor di Northern Kazakhstan State University, Andret Solodvnik mengungkapkan benda tersebut bukanlah UFO. Benda misterius tersebut hanyalah awan hitam berbentuk cincin asap besar yang berasal dari pembakaran.

Ini videonya :


BACA JUGA:

Seram, hewan raksasa berbentuk pipa ditemukan di dasar laut

Awas! 10 Bahan makanan ini nggak boleh kamu simpan di dalam lemari es

Ini penjelasan ilmiah Mario bisa bertahan di roda pesawat selama 1 jam

Akhirnya, makhluk mirip Gollum di Kalimantan berhasil diselamatkan

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags