1. Home
  2. »
  3. News
13 Januari 2016 09:27

Pria ini minum 10 kaleng minuman soda sehari dalam sebulan, hasilnya?

Pemanis buatan yang berlebihan dalam kandungan minuman soda menjadi salah satu penyebab utama penyakit gagal jantung. Muhammad Gufron Salim

Brilio.net - Minuman soda sangat berbahaya bagi kesehatan, pemanis buatan yang berlebihan dalam kandungan minuman soda menjadi salah satu penyebab utama penyakit gagal jantung. Selain itu juga bisa menyebabkan penyakit diabetes, hal tersebut karena kandungan gula dalam minuman soda berlebihan.

Menurut penelitian yang pernah dipublikasikan TheIndependent pada 6 November 15 lalu, dari responden 42.400 pria berusia di atas 12 tahun, hasilnya sungguh mencengangkan yakni ada 3.604 kasus dimana pria yang minum dua kaleng soda setiap hari mengalami gagal jantung. Bahkan 509 di antaranya kehilangan nyawa. (BACA JUGA: Minum dua kaleng soda setiap hari berisiko gagal jantung)

Meski begitu, peredaran minuman soda hingga saat ini masih terus berkembang pesat meskipun banyak kritik yang ada. Dilansir brilio.net dari BrighSide, Rabu (13/1), hal tersebut mendorong George, seorang pria yang berasal dari Los Angeles, melakukan kampanye terhadap dirinya sendiri demi melawan konsumsi gula yang berlebihan. Ia ingin membuktikan efek dari konsumsi gula berlebihan terhadap tubuh. Bagaimana caranya?

1. George meminum 10 kaleng minuman soda sehari dalam sebulan.

BACA JUGA :
VIDEO: Siap-siap takjub, ini jadinya soda direbus bersama tembaga cair




2. Hasilnya mencengangkan, berat badan George naik meroket.



3. Perbedaan penampilan George setelah sebulan.

BACA JUGA :
Hati-hati makanan mengandung fruktosa, bikin nggak mau stop mengunyah!



4. "Saya ingin mengingatkan semua orang berapa banyak gula yang mereka minum setiap hari, dan apa dampak bahayanya pada kesehatan mereka," kata George.



5. Berikut jumlah tabel kandungan gula pada minuman ringan yang berbeda, informasi buat kamu yang belum tahu.


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags