1. Home
  2. ยป
  3. News
31 Maret 2015 10:11

VIDEO: Kisah sepasang sepatu bekas yang akan membuatmu menangis

Murid yang selalu terlambat itu membuat marah guru. Suatu hari sang guru ingin mencari sebab kenapa muridnya terlambat. Dan... Erina Wardoyo

Brilio.net - Alkisah seorang guru SD setiap hari merasa jengkel terhadap salah satu muridnya yang selalu terlambat. Walaupun sudah diperingatkan berulang kali, si murid tetap saja terlambat setiap harinya. Akhirnya hukuman pukulan tangan pun tak terelakkan.

Suatu hari karena merasa penasaran, sang guru akhirnya pergi menuju rumah anak tersebut. Sengaja dia datang sebelum bel masuk sekolah dengan tujuan mengetahui alasan keterlambatan muridnya satu itu. Namun sesampai di depan rumah, pemandangan yang menyesakkan dada menyadarkan sang guru.


Pelajaran dari kisah ini adalah untuk selalu bersyukur atas apa yang kita punya karena kita tidak tahu di bawah kita masih ada orang yang membutuhkan. Dan satu lagi kita tidak bisa menghukum anak begitu saja tanpa mengetahui alasan di balik kesalahannya.

Tonton video dari Malaysia di bawah ini. Soundtrack video ini adalah lagu Opick berjudul Rapuh:

KAMU JUGA HARUS BACA INI:

11 Kartini Indonesia masa kini yang moncer di bidangnya masing-masing

Ini bedanya 0 dan +62 yang sering kamu gunakan buat SMS dan telepon

Sarung, di Indonesia buat sholat, di Mesir malah jadi bahan tertawaan

9 Kesalahan mandi yang mungkin sering kamu lakukan

Jangan simpan 24 Makanan ini di lemari es!

VIDEO: Hal-hal yang terjadi pada jasadmu di dalam tanah usai meninggal


TIPS KESEHATAN BUAT KAMU:

5 Manfaat kesehatan dari minum air putih selepas bangun pagi

Pedoman minum kopi yang sebaiknya kamu tiru, demi kesehatan kamu

Punya tubuh kurus pasti selalu dianggap sehat, kamu yakin?

7 Manfaat dahsyat buah kurma untuk kesehatan kamu

Sarapan buah bukan cuma buat gaya-gayaan, tapi bikin kamu lebih sehat!

Pengen kulit kamu selalu sehat? Makan buah-buahan kaya vitamin C ya!

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags