Brilio.net - Akhir pekan tak jarang dimanfaatkan sebagian orang untuk liburan. Liburan bersama keluarga tentunya lebih sangat mengasikkan, tapi tak sedikit yang memilih liburan yang bernuansa adventure.
Salah satunya adalah mengunjungi Gunung Bromo di Jawa Timur. Keindahan matahari terbit dan berkuda di padang pasir merupakan cerita seru yang bakalan dijumpai ketika mengunjungi Bromo.
BACA JUGA :
Jauh-jauh dari Austria, mereka sukses terbangi Bromo
Buat kalian yang penasaan, yuk intip video brilio.net di Bromo di bawah ini.
BACA JUGA :
Berdiri di tebing kawah tanpa pengamanan demi ngalap berkah, nekat!