1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
13 Februari 2018 10:07

10 Foto jual beli senyuman online ini bikin ketawa-ketiwi ceria

Melalui forum jual beli online, beberapa penjual mematok harga yang fantastis. Muhammad Gufron Salim

Brilio.net - Saat senyum mengembang, terkadang di situ terjadi salah paham. Senyuman memiliki arti yang beragam, tergantung kapan, di mana dan siapa yang melakukannya. Senyuman bisa bernilai sedekah, atau juga bisa membuat hati sebagian orang yang melihatnya senang dan sakit di waktu bersamaan.

Bagi kebanyakan orang, senyuman itu memiliki interpretasi berbeda satu sama lain. Nah, lucunya akhir-akhir ini banyak lho orang-orang iseng yang mencoba menawarkan senyuman. Melalui forum jual beli online, beberapa penjual mematok harga yang fantastis. Bahkan ada yang bernilai setengah miliar rupiah.

BACA JUGA :
4 Senyuman ini bisa mengungkap bagaimana sebenarnya kepribadian kamu


Seperti apa sih jual beli senyuman di lapak online? Memangnya ada yang tertarik ya? Atau hanya sekadar iseng saja? Di balik semua itu, aksi penjual senyuman online ini bikin kalian senyum-senyum sendiri. Berikut brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Senin (12/1).

1. Senyuman Miftah, diskon 90%.

BACA JUGA :
6 Cara bedakan perjaka & tidak menurut dokter, endingnya wajib baca!

2. Senyuman kehangatan seharga setengah miliar.

3. Senyuman idol Wanna One hampir seratus juta rupiah.

4. Deskripsi yang menarik!

5. Senyuman murah meriah Amir.

6. Beginilah potret senyuman kang Wafa.

7. Senyuman Abi.

8. Senyuman bahagia Dewi Sekarsari.

9. Senyuman manis Tio seharga dua supercar Lamborghini Aventador Lp700-4 tahun 2013.

10. Senyuman mas Avandi, manis sekali.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags