1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
7 Februari 2020 15:32

10 Kreasi nyeleneh saat terdesak ini nggak terduga

Kreativitas seringkali memunculkan inovasi baru, termasuk yang nyeleneh. Weni Arfiyani

Brilio.net - Situasi mendesak memang bisa dialami dalam waktu yang tak terduga. Karenanya setiap orang dituntut untuk memiliki kreativitas tinggi agar bisa keluar dari situasi mendesak. Dengan kreativitas dan pemikiran yang jernih, kamu bisa menciptakan kreasi baru yang bisa membantu kamu dalam setiap situasi.

Kreativitas seringkali memunculkan inovasi-inovasi baru. Nggak cuma hal yang fantastis saja, tetapi juga inovasi nyeleneh yang pasti nggak terduga. Kamu pasti pernah kan memanfaatkan barang-barang tertentu untuk dijadikan kreasi yang unik?

BACA JUGA :
12 Ide kreatif siswa pakai papan tulis ini bikin tersenyum geli


Meskipun terkesan nyeleneh tapi kreasi yang dihasilkan dari barang-barang nggak terduga ini bisa berguna banget lho buat kamu.

Seperti deretan kreasi nyeleneh saat terdesak yang dihimpun brilio.net dari akun Instagram @sukijan.id, Jumat (7/2) berikut ini. Sepuluh kreasi nyeleneh saat terdesak ini nggak terduga lho.

1. Mungkin kamu belum tahu begini cara minum kuah untuk mi instan cup.

BACA JUGA :
8 Cara kreatif orangtua untuk mudahkan kegiatan anak, bisa ditiru nih!

2. Cara menggembok pintu dalam keadaan darurat.

3. Banyak benda bisa dimanfaatkan untuk menjadi perabotan rumah tangga.

4. Mungkin sama mama nggak boleh bawa Tupperware takut ilang.

5. Dalam keadaan terdesak, kreativitas memang sering muncul nih.

6. Kreativitas anak kos memang beda dari yang lain deh pokoknya.

7. Untuk mengakali stop contact yang nun jauh di sana.

8. Yang penting masih bisa muter, walau anginnya nggak terlalu kencang.

9. Wah, ada-ada aja nih kreasi pengganti gagang pintu.

10. Banyak dari kamu yang kadang belum ngerti fungsi lain dari tudung saji.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags