Brilio.net - Manusia memang diciptakan dengan segala kreativitas yang dimilikinya. Kreativitas ini bakal membantu manusia untuk menghadapi persoalan. Mulai dari persoalan kecil hingga pemasalahan lebih besar. Apalagi dalam kehidupan sehari-hari kamu bakal dihadapkan dengan berbagai tantangan yang tak terduga.
Ide kreatif ini nggak melulu diwujudkan dalam penemuan fantastis. Banyak hal sederhana yang membantu kamu untuk menyelesaikan berbagai persoalan. Tentunya kreativitas yang sederhana ini juga patut diapresiasi. Apalagi kalau ide kreatif yang sederhana ini muncul dalam keadaan terdesak. Nah ide kreatif yang kayak gini biasanya disebut life hack.
BACA JUGA :
10 Benda elektronik ini menipu mata, faktanya bikin geleng kepala
Kamu pasti pernah kan mendengar istilah yang satu ini? Ya life hack ini cukup terkenal di kalangan milenial. Life hack ini bisa dilakukan dengan berbagai barang. Salah satunya yakni menggunakan perabot dapur, baik yang masih baru maupun sudah rusak.
Brilio.net telah menghimpun dari 1cak.com, Rabu (11/12), 10 life hack perabot dapur ala orang Indonesia yang menipu mata.
1. Hmm, ketika teknologi zaman sekarang dipadukan dengan zaman dulu...
BACA JUGA :
10 Kreasi perabot rumah tangga pakai barang bekas, kocak
2. Bisa jadi inovasi buat kamu yang belum bisa beli dispenser.
3. Cara ini menggabungkan kompor dan mesin cuci ini cocok buat kamu yang rumahnya mungil.
4. Kalau kamu takut PC-nya cepat panas, mungkin bisa memanfaatkan kulkas bekas.
5. Ketika kamu mau bikin kue tapi ternyata nggak punya mixer.
6. Seperti tulisannya, gak perlu punya untuk jadi bisa. Perabot dapur juga bisa jadi alat musik lho.
7. Belum ada dispenser nggak jadi masalah kalau kamu punya ide kreatif.
8. Cara melihat apakah nasi panas dengan sempurna di dalamnya.
9. Nah kan, kayaknya banyak orang yang bikin teknologi kayak gini deh.
10. Siapa bilang nampan nggak berguna buat para gamers?