1. Home
  2. ยป
  3. Ngakak!
28 Februari 2018 21:00

10 Meme dewa vape asal Filipina ini lucunya nggak kira-kira

Kreativitas warganet bikin lelucon memang luar biasa. Andry Trysandy Mahany

Brilio.net - Belakangan ini nama Joven Olvido viral di dunia maya. Pria asal Filipina ini bikin ketawa ngakak gara-gara aksi kocaknya saat mengikuti ajang pencarian bakat Pilipinas Got Talent 2018.

Dalam video yang diunggah oleh channel Pilipinas Got Talent di YouTube, Joven awalnya tampak serius ingin menampilkan trik-trik rokok elektrik atau vape. Di depan para juri, ia menyedot vape miliknya kuat-kuat.

BACA JUGA :
6 Meme 'orang yang mungkin anda kenal' ini bikin ngakak dan terkejut


Semua juri terlihat terpaku menunggu trik apa yang akan dibuatnya. Namun setelah asap diembuskan, Joven malah membuat trik-trik konyol yang membuat juri tertawa terbahak-bahak.

Aksi Joven ini pun menjadi bahan para netizen di Indonesia membuat meme-meme kocak. Contohnya seperti meme-meme yang berhasil brilio.net kumpulkan dari berbagai sumber di media sosial berikut ini, Rabu (28/2).

BACA JUGA :
11 Meme 'sebelum vs sesudah gajian' ini tragis tapi kocak

1. Orang yang lagi perawatan di barbershop pun berubah jadu Joven Olvido.

2. Joven tahun ini ternyata ikutan daftar SNMPTN.

3. Nih lambang cinta buat kamu...

4. Di awan aja ada mukanya dia.

5. Benar-benar dewa vape sejati.

6. Saingannya Babang Tamvan Andika Kangen Band nih...

7. Dia ada di mana-mana, bahkan di asap Gunung Merapi sekalipun.

8. Mudah-mudahan nggak bosen ya lihat mukanya.

9. Nah, itu baru anak ayah...

10. Gimana kalau ilustrasi rokok di Indonesia diganti mukanya dia?

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags