1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
16 Juni 2017 06:25

10 Meme Ed Sheeran ini bakal hilangkan ngenesmu mikir tiket konsernya

Tiket konser pelantun lagu Shape of You itu ludes dalam waktu singkat. Ismarlina Mokodompit

Brilio.net - Penyanyi asal Inggris, Ed Sheeran telah dipastikan akan menggelar konser di Indonesia pada penghujung tahun 2017 nanti. Namun rupanya antusias para penggemar Ed Sheeran di Tanah Air sungguh luar biasa. Penjualan tiket konser Ed Sheeran di Jakarta, yang baru dibuka Senin (12/6) kemarin saja langsung diserbu lebih dari 30 ribu penggemar. Alhasil, tiket konser pelantun lagu Shape of You itu ludes dalam waktu singkat.

Hingga saat ini, tiket konser yang ludes terjual adalah kelas Bronze dan Festival A. Namun masih ada kesempatan untuk para penggemar berebut kelas-kelas lain, tapi ya harus rela merogoh kocek lebih dalam.

Antusias yang menggila dari penjualan tiket konser Ed Sheeran ini pun menuai reaksi beragam dari netizen. Melalui media sosial, tak sedikit netizen yang curhat kecewa karena tak kebagian tiket tapi ada juga yang menanggapinya dengan candaan. Kamu salah satu penggemar Ed Sheeran yang pengen nonton konsernya?

Nah, daripada pusing mikir harga tiketnya mending hibur diri kamu sejenak lewat meme-meme berikut ini, Kamis (15/6).

1. Kenapa Ed rambutnya berantakan?

BACA JUGA :
15 Meme ngantuk ini siap-siap bikin matamu seger kembali




2. Ed Cheeran~



3. Bensin Ed Sheeran.

BACA JUGA :
5 Humor ngawur ini bikin kamu keinget mantan pacar saat Ramadan



4. Ed nggak kena ye!



5. Kenapa celananya di angkat?



6. Karena hobinya ple-sheeran.



7. Ed Sheeran Sungkar?



8. Ya oksip!



9. Kenapa Ed suka kesempitan?



10. Kenapa Ed Sheeran belajar Matematika?



SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags