1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
28 Oktober 2022 07:59

11 Chat orang saat hendak pinjam barang ini bikin emosi bacanya

Ada yang minta barangnya diantar buru-buru hingga barang pinjaman berakhir nggak kembali ke tangan pemilik. Dewi Suci Rahmadhani
foto: Instagram//@ngakakkocak

Brilio.net - Pinjam meminjam barang sering terjadi di lingkungan kita sehari-hari. Saat meminjam barang, kita juga perlu menggunakan tutur bahasa dan etika yang baik agar si pemilik barang percaya bahwa kita bertanggung jawab ketika meminjam sesuatu.

Tapi, dalam kehidupan sehari-hari, pasti ada saja orang-orang yang menunjukkan perilaku nyeleneh ketika meminjam barang. Ada yang minta barangnya diantar buru-buru hingga barang pinjaman berakhir nggak kembali ke tangan pemilik.

BACA JUGA :
17 Chat lucu serba salah sama teman ini bikin bingung harus gimana


Kalau sudah begini, pemilik barang pasti emosi. Seperti yang dirangkum brilio.net, Jumat (28/10), inilah 11 chat lucu orang saat ingin meminjam barang yang bikin emosi pembaca.

1. Niatnya mau pinjam, tapi sekalian aja deh minta dianterin.

BACA JUGA :
11 Chat bocah dengan orang dewasa ini bikin yang baca emosi abis

foto: Twitter/@txtdarigajelas

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags