Brilio.net - Anak-anak cenderung aktif dan tertarik dengan sesuatu yang baru. Jika melihat hal yang baru pertama kali dilihatnya, maka langsung menghampiri dan coba meraih objek tersebut. Nah, momen seperti ini biasanya terjadi ketika mereka diajak ke tempat belanja, baik supermarket atau pasar.
Hayo, ibu-ibu ngaku, siapa yang suka kerepotan setiap ajak anak belanja? Entah karena anaknya lari-larian, minta ini itu, atau tiba-tiba nangis ajak pulang. Begitu lah suka duka menjadi ibu di dunia ini. Meski begitu, jangan kapok ajak anak belanja ya. Karena siapa tahu ada momen lucu ketika mengajak anak belanja.
BACA JUGA :
Wibu menikah memang beda, pengantin pria ini berasa ditikung cowok anime di pelaminan
Seperti potret di bawah ini yang telah brilio.net himoun dari berbagai sumber. Beginilah jadinya kalau emak-emak ajak anaknya belanja, jadi pengin bilang "sabar ya, mak", Sabtu (18/3).
1. Siapa yang kelakuan anaknya kayak begini?
BACA JUGA :
Momen wanita tangkap basah pengintip dari halaman belakang rumah, sosoknya bikin lihat dua kali
2. Belanja ke pasar jangan lupa kembaran baju sama anak gadis. Eh, motif bajunya kok mirip kayak plastik juga, ya?
3. Untung ada pak suami, jadi nggak disuruh bawain tasnya hehe.
4. Terkadang kucing di rumah juga dianggap anak sendiri.
5. Ketika kamu ngambek minta dibelikan mainan robot terbaru.
6. Santuy dulu sambil nunggu emak belanja baju.
7. Disuruh megangin kardus sama emak, tapi nggak begini juga kali.
8. Pantes aja kerudung emak pada melar. Kelakuan anaknya begini.
9. Tadi nangis minta ikut, giliran diajak malah nggak mau jalan sendiri.
10. Ketika anak mengeluh capek jalan.
11. Pergi ke pasar sambil ngetrail.