1. Home
  2. ยป
  3. Ngakak!
17 November 2023 12:25

11 Potret kocak kelakuan orang merespons jalan rusak ini bikin nggak habis fikri

Meski terkesan lelucon, namun ini mengandung keresahan masyarakat terhadap jalanan rusak. Muhammad Rizki Yusrial
foto: TikTok/@almirashop10; Instagram/@sukijan

Brilio.net - Jalan raya rusak dapat menyebabkan pengguna jalan terhambat dan bahkan membahayakan keselamatan mereka. Kerusakan jalan raya ini juga menyebabkan kubangan-kubangan dan bahkan mengganggu kenyamanan pengguna jalan. Tak jarang, kerusakan jalan raya seperti jalan berlubang atau jalan amblas bisa membahayakan setiap pengguna jalan raya dan mengakibatkan terjadinya kecelakaan lalu lintas.

Ada lho undang-undang khusus yang menjelaskan tentang perawatan dan pengelolaan jalan, yakni pada Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2004 tentang Jalan, pemerintah bertanggung jawab untuk membangun, merawat, dan mengelola jalan. Oleh karena itu, jika jalan rusak mengganggu keselamatan pengguna jalan, pemerintah sebagai penyelenggara jalan bisa dituntut.

BACA JUGA :
Gabutnya tiada tanding, 11 potret kocak orang repot-repot nyusun benda ini bikin garuk kepala


Di Indonesia, banyak sekali ditemui jalanan dengan kondisi yang memprihatinkan. Meski sudah kerap mendapatkan protes dari warga sekitar, terkadang belum juga ditangani. Barangkali ini yang mendasari warganet memberikan tanggapan pedas terhadap jalanan rusak.

Respons yang diberikan warganet ini mengundang tawa. Pasalnya, bentuk protes mereka terbilang nyeleneh. Meski seperti tak serius dan terlihat kocak, respons masyarakat ini sungguh mewakili keresahan. Berikut potretnya yang dilansir brilio.net dari berbagai sumber pada Jumat (17/11).

1. Nyindirnya keras banget bang.

BACA JUGA :
Sudah tanggal tua malah ketemu mesin rusak, cara wanita pakai ATM ini bikin merasa iba

Respons jalan rusak
TikTok/@almirashop10

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags