1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
10 Oktober 2023 08:27

11 Potret kocak orang pakai helm rusak ini maksain abis, definisi mau beli baru tapi nggak ada dana

Ada-ada aja sih kelakuannya~ Muhamad Ikhlas Alfaridzi

Brilio.net - Salah satu barang yang wajib dipakai oleh setiap pengemudi motor adalah helm. Selain karena memang sudah aturannya hukum yang berlaku, tapi helm juga sangat berguna untuk menjaga keselamatan berkendara terutama untuk melindungi kepala.

Karena itu, meskipun kamu berkendara cuma sebentar atau jarak dekat aja, tetap harus pakai helm ya. Kadang kamu nggak tau kapan bisa kena momen apes. Karena itu, lebih baik kamu selalu berhati-hati dan waspada. Lebih baik mencegah daripada mengobati kan?

BACA JUGA :
11 Potret kocak orang pakai helm ini cara pakainya nyeleneh abis, tidak pada tempatnya


Nah, ngomong-ngomong soal pakai helm, kadang ada lho momen lucu orang waktu pakai helm. Salah satunya waktu helm mendadak rusak di tengah jalan. Kadang orang harus memutar otak untuk memperbaiki helm dengan benda seadanya.

Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber pada Senin (9/10) sebelas potret kocak orang pakai helm rusak ini maksain abis, definisi mau beli tapi nggak ada dana.

BACA JUGA :
11 Momen lucu helm rusak di tengah jalan, bentuknya bikin kesal


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags