1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
22 Mei 2023 23:25

11 Potret kocak peringatan di warnet ini bikin pengunjung yang lihat ketawa tipis

Berbagai pengumuman dan peringatan nyeleneh di warnet ini bisa bikin pengunjung ngakak guling-guling. Ardho Aflyandri
foto: Instagram/@sukijan.id

Brilio.net - Siapa sih yang nggak tahu warnet? Ya, warnet singkatan dari warung internet ini merupakan sebuah tempat yang dikhususkan bagi orang-orang yang ingin menikmati waktunya sebebas mungkin memanfaatkan layanan internet, seperti berselancar di media sosial, bermain games, dan masih banyak lagi.

Bahkan di zaman sekarang, nggak jarang ditemukan warnet dengan berbagai desain serta fasilitas mewah yang bikin makin betah bersantai di dalamnya. Nah, sama seperti berbagai tempat lainnya, tentunya ada aturan yang harus dipatuhi oleh setiap pengunjung warnet demi kenyamanan bersama.

BACA JUGA :
Penuh drama, 11 potret kocak peringatan di kos-kosan ini bisa bikin berantem


Biasanya sih, aturan-aturan itu akan ditempelkan dengan kertas berisi pengumuman atau peringatan yang ditempel di dinding. Ternyata, banyak banget lho ditemukan berbagai pengumuman dan peringatan nyeleneh di warnet yang bisa bikin pengunjung ngakak guling-guling.

Penasaran seperti apa? Berikut beberapa potret kocaknya sebagaimana telah dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Senin (22/5).

BACA JUGA :
11 Tulisan lucu plang di jalanan ini bacanya bikin cekikikan

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags