1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
13 Juni 2022 04:00

11 Potret lucu toping di mi instan ini idenya bikin geleng kepala

Sejumlah orang ini memilih toping nyeleneh bahkan ngeliatnya aja jadi enggan mau makan. Syeny Wulandari
foto: Twitter/@adisukmal; 1cak.com

Brilio.net - 11 Potret lucu toping di mi instan ini idenya bikin geleng kepala

Sebagian besar masyarakat Indonesia pasti senang mengonsumsi mi instan. Rasanya yang gurih dan lezat digandrungi banyak orang, sekaligus juga hemat di kantong.

BACA JUGA :
15 Kreasi nggak biasa dari mi instan, ada yang berbentuk boneka


Setiap orang tentunya punya cara sendiri bagaimana cara menyantap mi instan agar lebih nikmat. Mi instan bisa dipadukan dengan sayuran, potongan daging, sosis, atau bahkan yang paling simpel dipadukan dengan telur.

Adanya toping pada mi instan tentunya semakin menggugah selera. Namun, sejumlah orang ini justru memilih toping nyeleneh untuk disantap bersama dengan mi instan.

Cara penyajian mi instan dengan toping yang tak pernah terpikirkan sebelumnya bikin warganet heran dan geleng kepala. Penasaran seperti apa? Berikut potret lucu toping di mi instan yang dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Minggu (12/6).

BACA JUGA :
20 Potret lucu penampakan mi rebus ala warganet, absurd abis

1. Gimana jadinya mi instan dikasih toping meses rasa cokelat? Mana ada tambahan buah anggur juga.

foto: Twitter/@deluvanese

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags