Brilio.net - Ayam menjadi salah satu bahan makanan yang sering diolah dalam berbagai gorengan. Mulai dari ayam serundeng, ayam lengkuas, hingga fried chicken. Olahan ayam goreng memang banyak digemari oleh masyarakat.
Selain itu, rasa dan harganya juga lebih lezat dan murah dibanding daging lainnya. Tak heran jika banyak warung yang menyediakan menu ayam goreng. Warung khusus untuk menjual olahan ayam juga banyak didirikan.
Oleh karena itu, biasanya yang membedakan warung yang satu dan yang lain adalah rasa. Selain itu, tentu dengan promosi dan nama warungnya. Beberapa penjual menggunakan nama warung yang untuk promosi, lho.
Penasaran kan kayak gimana? Berikut brilio.net rangkum potret tulisan lucu jualan ayam goreng dari berbagai sumber, Rabu (7/12).
BACA JUGA :
Pintar dan jago bahasa Inggris, kakek penjual buku keliling ini mengingatkan pada sosok BJ Habibie
1. Ayam pelakor yang pedasnya serasa dilabrak istri sah, ya.
foto: Twitter/@nocontextwarung
BACA JUGA :
Kisah pilu kakek penjual genjer, susuri rawa hingga tinggal di rumah rusak