1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
30 Oktober 2022 08:01

11 Spanduk dagangan lucu pakai bahasa tak biasa, auto sok imut bacanya

Strategi pemasaran nih kayaknya. Kharisma Alfi Tiara
foto: Instagram/@wkwkland_real; Twitter/@dhanuachmad_

Brilio.net - Menjalani sebuah bisnis tentu saja bukan sesuatu hal yang mudah. Bukan hanya bisnis yang besar saja, akan tetapi teknik pemasaran juga dibutuhkan bagi seorang yang tengah merambah bisnis kecil-kecilan atau pedagang kaki lima.

Berbagai cara dilakukan oleh pelaku usaha untuk dapat memasarkan barang dagangannya. Mulai dari memanfaatkan teknologi yang ada hingga membuat berbagai brosur atau spanduk. Spanduk atau iklan sering digunakan bagi pelaku usaha untuk mempromosikan dagangannya. Dalam spanduk tersebut, biasanya terdapat tulisan seperti nama toko atau dagangan yang dijual, serta kalimat persuasif untuk menarik perhatian.

BACA JUGA :
21 Potret tulisan spanduk promosi ini bikin yang baca mikir dua kali


Jika kebanyakan spanduk yang ditemukan menggunakan bahasa Indonesia atau bahasa Inggris, beberapa penjual makanan ini justru memilih untuk memasang spanduk dagangannya dengan bahasa yang nggak biasa, sehingga membuat orang yang membacanya jadi terlihat sok imut.

Tentu saja tulisan-tulisan yang jika dibaca memiliki kesan imut ini menjadi perhatian banyak masyarakat. Bahkan, tak sedikit pula netizen yang turut mengunggahnya di media sosial. Penasaran kan? Berikut brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Sabtu (29/10), 11 spanduk dagangan lucu pakai bahasa tak biasa, auto sok imut bacanya.

BACA JUGA :
11 Spanduk kocak warung makanan khas daerah, bikin bingung pembeli

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags