1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
23 Agustus 2022 05:05

13 Momen kocak saat ditilang polisi ini bikin jantung berdebar-debar

Di balik momen deg-degan ini ternyata ada aja momen lucu yang terjadi. Anindya Kurnia
foto: Twitter/@ourlovelix; Instagram/@id.dagelan

Brilio.net - Demi menjaga keselamatan saat di perjalanan, sudah seharusnya memperhatikan kelengkapan saat akan berkendara. Masih banyaknya masyarakat yang mengabaikan kelengkapan berkendara membuat polisi kerap kali melakukan penilangan. Ditilang polisi mungkin jadi salah satu momen yang paling bikin deg-degan dalam hidup. Padahal kalau pelanggarannya nggak berat, mungkin hukumannya hanya denda saja.

Biasanya sih, sejumlah polisi memberhentikan pengendara karena beberapa faktor. Misalnya akibat tidak mengenakan helm atau atribut keselamatan lainnya, atau hanya sekadar mengecek pengendara tersebut membawa surat-surat kelengkapan berupa SIM atau STNK. Kalau tak lengkap, jangan harap bisa lolos dari tilang polisi. Selama melakukan kegiatan tilang tersebut, ternyata ada aja momen lucu yang terjadi, lho.

BACA JUGA :
Pria angkat motornya demi hindari tilang, endingnya gagal total


Seperti 13 momen kocak saat ditilang polisi berikut ini, yang telah brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Senin (22/8).

1. Duhh, mas, sempat-sempatnya gombalin polwan.

BACA JUGA :
11 Aksi kocak pemotor agar tidak ditilang, pura-pura jadi petani

foto: Instagram/@lawakabsurd

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags