Brilio.net - Majunya teknologi internet membuat para pedagang lebih mudah memasarkan secara online. Mereka biasanya menjual barang dagangan lewat media sosial maupun marketplace. Berbagai aplikasi mereka coba, mulai dari Whatsapp, Instagram, hingga marketplace online.
Untuk memudahkan pembeli, pedagang biasa menuliskan nama dagangan di keterangan. Selain itu, mereka dapat mempromosikan barang dagangan secara leluasa. Hal tersebut karena penjual akan lebih sering update jualannya.
BACA JUGA :
15 Potret pedagang ngasih promo ini endingnya bikin kesal
Namun, ada kalanya kejadian lucu akibat ketidaksengajaan penjual. Tak jarang para penjual ini salah menuliskan nama dagangan yang dipasarkan. Pembeli pun dapat dibikin bingung sekalian tertawa karenanya.
Meski begitu, para pembeli pasti paham deh, maksud dari penjual. Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, berikut potret salah tulis nama dagangan, Jumat (13/5).
BACA JUGA :
21 Tulisan nyeleneh harga dagangan ini bikin pembeli auto gagal fokus