Brilio.net - Manusia sering dihadapkan pada masa-masa sulit. Oleh karena itu kemampuan berpikir ringkas dan strategis amat perlu. Tujuannya agar bisa memecahkan segala masalah yang dihadapi.
Banyak masalah yang perlu dipecahkan dalam kehidupan sehari-hari. Yang paling sederhana ialah saat menerima kenyataan bahwa benda-benda sehari-hari rusak. Bisa juga harus mengatasi masalah dengan pertimbangan mengeluarkan biaya yang minim.
BACA JUGA :
12 Meme lucu SpongeBob dan kerang ajaib ini endingnya ngeselin
Untuk mengatasi masalah sederhana, banyak yang mengaplikasikan inspirasi life hack dan tips tertentu dari dunia maya. Ada juga yang memilih untuk berkreasi sendiri dalam memecahkan masalah. Kreasi tersebut bisa saja gemilang namun banyak juga yang aneh.
Beberapa orang mencoba memecahkan masalah dengan mengeluarkan biaya seminim mungkin. Namun cara pemecahan masalah tersebut justru terlihat nyeleneh dan aneh. Berikut contoh-contoh cara pemecahan masalah yang bikin tepuk jidat dilansir brilio.net dari brightside.me, Senin (31/18).
1. Cara mudah bersihin kaca mobil nih.
BACA JUGA :
Gara-gara salah ketik, 15 editan foto cewek ini hasilnya kocak
2. Garpu bisa dipakai sebagai pengganti pintu mobil.
3. Kreatif banget gunakan sepatu sebagai tempat menyimpan handphone, memudahkan saat mengisi daya.
4. Gagang telepon pengganti kran, bentuknya jadi kece gini.
5. Sedia plastik pembungkus kaki sebelum hujan.
6. Sekali sentil, roboh segala pertahanan.
7. Untung nggak dimarahi sama pramugari.
8. Semoga pantatnya nggak sakit.
9. Solusi cerdas hindari hujan.
10. Jendela mobil diganti jendela rumah dong~
11. Memudahkan para pria saat kencing.
12. Cara mengoven yang cerdas tapi bikin tepuk jidat.
13. Baru tau kalau ada mobil dijahit.
14. Kalau buang airnya terlalu bersemangat, toiletnya bisa roboh.
15. Perbaikan shower hemat biaya.