Brilio.net - Saat hendak bepergian, maka kamu perlu mengecek kesehatan kendaraan. Selain itu kamu juga perlu mengecek bensin yang ada dalam tangki. Kamu juga harus bisa memperkirakan apakah bensin yang ada di tangki mencukupi untuk berjalan jauh.
Jangan sampai kamu kehabisan bensin di tengah jalan. Sebab hal itu nggak mengenakkan banget. Apalagi kalau lokasi pengisian bahan bakar atau dikenal dengan pom bensin berjarak jauh. Duh, pastinya bakalan repot banget nih!
BACA JUGA :
10 Soal ujian matematika lucu ini absurd abis, bikin murid keheranan
Namun demikian, kamu juga bisa dengan mudah menemukan bensin di pinggir jalan atau yang biasa disebut bensin eceran. Bensin eceran tersebut biasa dijajakan pada satu botol berukuran 1 liter. Setiap liternya mengikuti harga bensin pada umumnya.
Biasanya orang akan menuliskan 'Jual bensin' pada tempat dagangannya. Bahkan tak jarang juga tulisan tersebut justru terlihat lucu dan aneh. Seperti deretan tulisan lucu penjual bensin eceran, yang telah dirangkum dari berbagai sumber oleh brilio.net berikut ini. Yuk simak ulasannya, Jumat (2/10).
1. Kalau orang nggak ngerti, pasti bacanya bensin pitak.
BACA JUGA :
10 Meme lucu curhat ke teman ini berujung adu nasib, bikin kesal
foto: 1cak.com
2. Bensin PS 2 adalah jenis bahan bakar baru.
foto: 1cak.com
3. Bahkan murninya mengalahkan susu murni.
foto: 1cak.com