1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
7 Maret 2017 21:01

7 Cowok Thailand ini cosplay mermaid pakai sapu dan selimut, kocak!

Ada-ada saja nih tingkah kocak mereka. Karina Ayu Pradita

Brilio.net - Lagi musim cosplay mermaid atau putri duyung? Sebenarnya cosplay seperti itu sudah marak sekitar 5 tahun lalu lho, guys. Tepatnya pada tahun 2012, sebuah TV serial drama yang diproduksi secara lokal di Thailand, yang berjudul Ruk Nee ... Hua Jai Mee Krib atau yang diterjemahkan sebagai Mermaid Cinta. Serial TV tersebut mampu merebut hati banyak pemirsa di Thailand.

Sinetron tersebut bercerita tentang drama sekolah dan kehidupan percintaan yang dibintangi oleh Mew Laknara Piatha dan Pop Thagoon Karnthip. Drama ini menceritakan tentang sekelompok mahasiswa Ilmu Kelautan yang bertemu dengan putri duyung.

BACA JUGA :
10 Foto cosplayer saat di kehidupan sehari-hari ini mengocok perut


Nah, rupanya, banyak warga Thailand yang akhirnya cosplay untuk meniru mermaid di sinetron tersebut. Anehnya, yang banyak melakukan cosplay justru para cowok, lho. Kamu penasaran? Intip yuk foto-fotonya yang dilansir brilio.net dari rocketnews24.com, Selasa (7/3).

1. Waduh, benar-benar bermodalkan sapu dan selimut saja.

BACA JUGA :
Pengennya sih mirip, 15 cosplay gagal ini malah bikin ngakak


2. Ada yang bahkan niat banget pakai mahkota di kepala. Mungkin maksudnya mau ala-ala putri duyung gitu kali ya.


3. Wah, masnya sangar banget. Kekar gitu tapi cosplay jadi mermaid.


4. Ada yang bawa boneka juga, lho.


5. Jadi imut dan menggemaskan nggak guys kira-kira?


6. Hmmmm, bisa ditiru nih kostum cosplay-nya.


7. Ini cowok apa cewek ya?

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags