1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
6 Maret 2020 09:31

8 Momen tak terduga saat di kamar mandi, endingnya bikin kaget

Ternyata banyak lho kejadian-kejadian absurd sering terjadi di kamar mandi. Hira Hilary Aragon

Brilio.net - Kamar mandi merupakan bagian terpenting dalam rumah. Meski biasanya ruangan ini mempunyai ukuran lebih kecil dari ruangan lainnya, kamar mandi tentunya memiliki peran yang sangat penting bagi penghuninya. Pasalnya seseorang bisa menghabiskan waktu berjam-jam di sini.

Selain itu, katanya ide kreatiforang sering muncul ketika berada di kamar mandi. Nggak heran, demi kenyamanan, banyak orang yang mendesain kamar mandi secara khusus. Mulai dari penataan ruangan, posisi bathtub yang pas, dan properti yang serba mahal dan mewah.

BACA JUGA :
10 Chat lucu kode dari cewek ini bikin cowok mundur perlahan


Ngomongin soal kamar mandi, ternyata banyak lho kejadian-kejadian absurd sering terjadi di sini. Salah satunya saat buang air besar namun gayung tahu-tahu hilang, kemudian hingga air yang mati saat mandi. Kalau sudah begini, auto panik!

Berikut ini brilio.net rangkum dari Twitter, momen tak terduga saat berada di kamar mandi, Jumat (6/3).

1. Kekuatan airnya ngalahin mesin yang lagi perbaiki jalan.

BACA JUGA :
10 Momen absurd pengantin di pelaminan ini bikin tepuk jidat


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags